GOA SANGHYANG POEK
sanghyang poek |
Masih tempat yang sama seperti sanghyang tikoro ,rajamandala padalarang .
namun tempat ini mempunyai daya tarik yang berbeda ,
kita bisa sampai ke tempat ini dengan waktu kurang lebih 15menit perjalanan dari sanghyang tikoro ,
kita bisa sampai ke tempat ini dengan waktu kurang lebih 15menit perjalanan dari sanghyang tikoro ,
Di perjalanan,ada dua jalur alternative ,jalur darat atau jalur air .saya sarankan sih mending jalur air ,asal kita berani untuk basah-basahan hahah
jika mengambil jalur darat ,trek akan seperti jalan di hutan ,sebaliknya apabila mengambil jalur air ,kita menyusur sungai dengan pemandangan yang tak biasa
entah bercampur apa tapi bebatuan basah ini mengandung asam ,seperti penyerapan air hujan yang bercampur kandungan apa saya belum tau tepat nya :v
yang kedua di dalam goa ini tercium bau kurang sedap ,yah "guano" sebut saja kotoran kelelawar hahaha
bagi orang pecinta tumbuh2an guano sangat lah berguna sebagai pupuk ,kandungan nya memang sedikit aneh ,nitrogen ,phosphorus,potassium .dengan kandungan besar nitrogen ,guano ini sangat cocok sekali untuk penyuburan tumbuhan seperti anggrek yang sangat membutuhkan banyak nitrogen ,belum lagi di tambah fosfor yg turut berperan di penyuburan tanaman ,
hhhmm,tapi potassium ,itu adalah bahan baku dinamit yang marak di pergunakan pada jaman perang pasifik atau kandungan ini di pakai sebagai bahan peledak untuk membunuh ikan beserta terumbu karang yang sebagian orang lokal di pulau jawa menyebut nya dengan 'portas",
heran hahahahha
tapi yang jelas hampir di seluruh goa indonesia yang berada di hutan ,memiliki guano yang super ,karna sumber makanan organik kelelawar yang baik dan super juga .
salam alam,
salam alam,
PANDAWANA
travel & nature adventure